SOLUSI SISTEM INFORMASI KETERSEDIAAN BAHAN BAKU PADA GERAI PIZZA XYZ DENGAN METODE FEFO (FIRST EXPIRED FIRST OUT)
DOI:
https://doi.org/10.70746/jstunsada.v12i1.333Keywords:
FEFO, Kesertediaan, bahan bakuAbstract
Pizza XYZ adalah sebuah restoran yang menjual pizza dalam berbagai macam rasa dan bentuk. Persediaan bahan baku di outlet Pizza XYZ saat ini belum memiliki perhitungan yang baku dimana masih menggunakan perkiraan dari pimpinan sehingga membuat bahan baku sering menumpuk di gudang sampai mencapai tenggat kadaluarsa. Perhitungan persediaan bahan baku masih dilakukan dengan cara manual yaitu dilakukan dengan datang langsung ke outlet menggunakan buku besar yang biasa disebut bin card. Untuk mengatasi masalah dalam kelebihan bahan baku maka dirancang Aplikasi ketersediaan bahan baku untuk mengetahui ketersediaan bahan baku sehingga membantu manajemen untuk melakukan perkiraan jumlah pemesanan dan bahan baku pada periode berikutnya dengan menggunakan Metode FEFO.
References
2. Martin Fowler. 2018. A Brief Guide to the Standard Object Modeling Language. New York : Pearson Education.
3. Karl Wiegers, Joy Beatty. 2018. Software Requirements. New York : Microsoft Press.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright