PERANCANGAN SISTEM APLIKASI PERPUSTAKAAN PADA SD ISLAM AL-MUNIR BEKASI BERBASIS VISUAL BASIC.NET
DOI:
https://doi.org/10.70746/jstunsada.v12i1.343Keywords:
Perpustakaan, Visual Basic .NET, Visual Studio 2010, DesktopAbstract
Pemanfaatan teknologi informasi di dalam kehidupan sehari-hari tidak pernah ada habisnya. Sebagai contoh peran komputer dalam menyelesaikan pekerjaan, hampir sudah tidak diragukan lagi tingkat efektivitas dalam melakukan suatu pekerjaan, misalnya, suatu pekerjaan dapat diselesaikan dalam waktu yang lebih cepat dan terasa lebih mudah jika dikerjakan menggunakan bantuan komputer, atau malah dengan bantuan komputer, beberapa kecurangan yang mungkin saja terjadi dalam suatu pekerjaan dapat diminimalisir. Penelitian ini, menerapkan penggunaan komputer dalam mengerjakan tugas sebagai petugas perpustakaan, khususnya dalam input data. Dalam membuat aplikasi desktop peneliti menggunakan alat Microsoft Visual Studio 2010 dan dengan bahasa Visual Basic NET.. Melalui aplikasi ini, nantinya petugas perpustakaan dapat melakukan input data. Adapun kepala perpustakaan nantinya dapat melihat laporan.
References
2. Yuniar, S. 2012. Semua Bisa Menjadi Programer Visual Basic. PT. Elex Media Komputindo. Jakarta.
3. Mulya, R., & Permana, S. D. H. 2016. Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Pemrograman Berorientasi Obyek ( Studi Kasus : Universitas Trilogi ). Jurnal Integrasi, 8(2), 115–118.
4. Pratiwi, D., Hartini, S., & Marlina, S. 2018. Rancang Bangun Sistem Informasi Perpustakaan Pada Sekolah SMK Yadika 13, Tambun Utara Berbasis Web. Jurnal Paradigma, XX(1), 53–58.
5. Rahman, A., & Ibrahim, M. 2018. Rancang Bangun Sistem Informasi Peminjaman dan Pengembalian Buku Perpustakaan SMP Negeri 1 Madiun. Journal of Computer and Information Technology, 1(2), 57-61.
6. Didik, Apa itu Pemrograman Visual, https://kodingin.com/apa-itu-pemrograman-visual, 6 November 2020, pukul 20.54.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright