KARAKTER FORMULA KOMPON POLIETILEN SEBAGAI BAHAN CIUT PANAS UNTUK ISOLASI KABEL
DOI:
https://doi.org/10.70746/jstunsada.v3i2.357Keywords:
Kompon, Polietilen, Bahan ciut panas, Iradiasi, Isolasi kabelAbstract
Karakter formula kompon polietilen sebagai bahan ciut panas untuk isolasi kabel .Telah dilakukan percobaan pembuatan bahan ciut-panas (heat shrinkable) untuk isolasi kabel. Penelitian ini bertujuan mencoba formulasi kompon bahan isolasi kabel yang telah diperoleh, yaitu formula 1 dan 2 untuk dicoba sebagai bahan ciut panas pada peralatan yang ada di industri kabel. Hasil percobaan menunjukkan formula 1 dan 2 dapat digunakan sebagai bahan ciut panas pada peralatan sekala industri. Formula 2 menunjukkan sifat kimia dan mekanik yang lebih baik dibandingkan formula 1.
References
2. Chapiro, A., Radiation Chemistry Of Polymeric System, New York , Willey-Interscience. (1962
3. Niklaus Studer, Radiation Crosslinking Of Polymer In The Wire And Cable Industry, Beta Gamma No 1 (1988), 14 – 17.
4. pinks J.W, And Woods R.J., Principles Of Radiation Chemistry, Edward Arnold, Ltd., London, (1970).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright